Meski Sudah Kelelahan, PSM Ingin Menang Lawan Persijap
Editor Bolanet | 23 Oktober 2013 17:41
Melakoni tiga laga dengan jeda waktu istirahat yang cuma sehari jelas membuat stamina pemain drop. Bahkan, beberapa pemain PSM sudah dilanda cedera.
Namun, caretaker pelatih PSM, Imran Amirullah, percaya kepada para pemainnya. Apalagi, duet Oddang dan M Rahmat yang mampu membuat lini depan PSM kian tajam. Hal itu terlihat saat melawan Bontang FC dimana keduanya mampu langsung memberikan sejak menit awal.
Kemenangan besar atas Bontang FC diharapkan tidak membuat pemain PSM jemawa. Pasalnya, masih ada satu tugas lagi yang harus mereka selesaikan yaitu menghadapi Persijap.
Meski dalam kondisi kelelahan, Imran mengharapkan anak asuhnya bisa tampil lebih baik lagi dibanding laga-laga sebelumnya. Imran berharap, PSM bisa menyelesaikan babak play off ini dengan manis.
Lawan kami di laga penutup cukup berat. Persijap akan bermain di hadapan para suporternya, kata Imran.
Tetapi kami tetap akan berjuang maksimal untuk dapat meraih poin. Kami sadar ada faktor kelelahan pemain, namun kami ingin menutup laga akhir dengan manis. Kita berharap bisa menang, tutupnya.[initial]
BACA JUGA
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nonton Live Streaming Borneo FC vs PSM Makassar Hari Ini di BRI Super League
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 16:01
-
Link Live Streaming Borneo FC vs PSM Makassar di BRI Super League Sore Ini
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 13:48
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











