Minim Pemain di Latihan Perdana Surabaya United
Editor Bolanet | 7 Januari 2016 08:06
Kedelapan pemain yang hadir dalam latihan pertama di tahun 2016 ini adalah Hery Prasetyo, Sahrul Kurniawan, Dany Saputra, M. Fatchurochman, Nurmufid Fastabiqul Khoirot, Feri Ariawan, Fandi Eko Utomo, Wahyu Subo Seto.
Mayoritas dari mereka sudah habis kontrak per 31 Desember 2015 kemarin. Hanya dua pemain saja yang masih terikat kerja, yakni Sahrul dan Fatchoy. Dan, pemain yang masih punya ikatan kerja namun absen latihan adalah Putu Gede Juni Antara, Ilham Udin Armaiyn, Zulfiandi, Hargianto dan Evan Dimas Darmono.
Putu, Ilham, Zul dan Evan masih berada di Aceh untuk ikut turnamen. Sedangkan Hargianto di Yogyakarta untuk kuliah. Mayoritas memang kontrak habis. Hanya eks Timnas U-19 saja yang punya ikatan jangka panjang, ucap Ibnu Grahan, pelatih Surabaya United.
Untuk masalah kontrak pemain di tahun 2016 ini, saya serahkan ke manajemen. Karena itu sudah ranah manajemen, ucap Ibnu disela-sela latihan (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ibnu Grahan Benarkan Ada Tawaran dari Persegres
Bola Indonesia 4 Januari 2017, 16:08
-
Ibnu Grahan Kandidat Kuat Pelatih Persegres
Bola Indonesia 3 Januari 2017, 11:18
-
Ibnu Grahan Bisa Jadi Asisten McMenemy
Bola Indonesia 24 Desember 2016, 13:57
-
Bhayangkara FC Harus Lebih Tangguh Lagi
Bola Indonesia 22 Desember 2016, 12:34
-
Ibnu Grahan Layak Dipertahankan Bhayangkara FC
Bola Indonesia 22 Desember 2016, 11:44
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


