Osvaldo Lessa: Persipura Pantang Buang Kans Cetak Gol
Editor Bolanet | 18 Desember 2015 14:51
Berkaca dari kekalahan atas Arema Cronus dengan skor 0-1, Persipura sebenarnya memiliki banyak sekali peluang untuk mencetak gol. Namun upaya mereka selalu kandas. Entah berhasil diamankan penjaga gawang, atau sepakannya yang melenceng.
Kemarin Persipura punya kans banyak, tapi masuk ke gawang saja susah. Besok harus lebih kerja keras lagi, tutur Lessa kepada , Jumat (18/12) siang. Lessa mengungkapkan bahwa dalam kurun waktu seminggu ini, ia sudah menggenjot menu latihan finishing touch.
Selama kurang lebih seminggu ini, kami sudah kerja keras untuk latihan finishing. Anak-anak harus lebih percaya diri. Baik itu ketika shooting jarak jauh, maupun dari jarak dekat, jelas pelatih asal Brasil ini.
Saya pikir pertandingan ke depan mereka akan sukses mengeksekusi peluang. Saya percaya di pertandingan besok, mereka bakal sukses, tegas Lessa. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nasib Persipura Jayapura: Jenderal Bintang 4 yang Terancam Turun ke Liga 3!
Bola Indonesia 26 Februari 2025, 12:09
-
Bukti Kehebatan Boaz Solossa: 4 Gelar Juara Liga, 3 Gelar Top Skor
Bola Indonesia 4 Oktober 2024, 09:41
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












