Pangkostrad: Peluang Saya Pimpin PSSI 100 Persen
Editor Bolanet | 28 Oktober 2016 15:29
Dalam Kongres Pemilihan pada 10 November mendatang di Jakarta, Edy akan bertarung dengan Panglima Jenderal (purn) TNI Moeldoko, Brigadir Jenderal (purn) Bernard Limbong, Djohar Arifin, Tonny Apriliani, Eddy Rumpoko, Erwin Aksa, Sarman El Hakim, dan Kurniawan Dwi Yulianto.
Peluang saya menang 100 persen. Kalau saya tidak yakin menang, buat apa saya maju. Dari 107 voters, 50 + 1 saja sudah menang, ujar Pangkostrad di Lapangan Tembak, Cilodong, Jumat (28/10).
Keyakinan Pangkostrad untuk menang dalam Kongres Pemilihan nanti bukan tak mendasar. Pasalnya, dia diusung oleh Kelompok 85 (K-85) yang diisi mayoritas voters atau pemilik suara PSSI.
Selain itu, Pangkostrad juga sudah melakukan kampanye kepada 107 voters PSSI. Pria 55 tahun ini pun yakin dukungan untuknya akan terus bertambah yang awalnya K-85 jumlahnya 85 meningkat menjadi 92 dan terakhir 96 voters.
Saya kampanye kepada voters karena mereka yang punya suara. Kalau setelah kampanye tidak bertambah, berarti kampanyenya salah, tutupnya. (fit/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mengenal Cesar Meylan, Si Jenius Tangan Kanan John Herdman di Timnas Indonesia
Tim Nasional 11 Januari 2026, 06:43
LATEST UPDATE
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26









