Pekan Ini Persebaya Uji Coba Dua Kali
Editor Bolanet | 14 Juli 2014 14:46
Bila pertandingan kontra Persebo akan dilangsungkan Rabu (16/7) besok lusa, maka uji coba kontra PSS bakal digelar, Sabtu (19/7) mendatang. Lokasi uji coba ini pun sudah jelas, yakni Stadion Maguwoharjo, Sleman.
Sleman menghubungi kami. Saya serahkan ke Pak Amran untuk urus. Katanya sudah oke, ungkap pelatih Persebaya, Rahmad Darmawan. Amran yang dimaksud Rahmad adalah asisten manajer Persebaya, Amran Said Ali.
Bila pertandingan lawan Persebo dilangsungkan pada sore hari kala pemain masih menjalani ibadah puasa, maka laga uji coba lawan klub berjuluk Elang Jawa akan digelar malam hari. Itu tak lepas dari fasilitas penerangan di Stadion Maguwoharjo, Sleman yang sesuai standar.
Persebaya dipastikan harus menjalani uji coba dengan skuat pas-pasan. Itu tak lepas banyaknya pemain yang bergabung dengan Tim Nasional (Timnas). Sebanyak lima pemain gabung Timnas U-23. Sedangkan satu pemain memperkuat Timnas senior. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 3 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 09:56
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs Persebaya Surabaya 3 Januari 2026
Bola Indonesia 2 Januari 2026, 15:27
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Persijap 28 Desember 2025
Bola Indonesia 27 Desember 2025, 18:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







