Pelatih PBFC Tak Pandang Enteng Madura United
Editor Bolanet | 19 Mei 2016 18:59
Meski Madura United kemarin kalah dengan skor 5-0, bukan berarti Madura United tim lemah, ujar Djukanovic. Kami tetap melihat mereka sebagai tim kuat, sambungnya.
PBFC bakal menghadapi Madura United pada laga pekan keempat ISC A 2016. Pertandingan ini akan dihelat di Stadion Gelora Bangkalan Madura, Jumat (20/05).
Sementara itu, pernyataan senada dilontarkan Zulkifli Syukur. Fullback kanan PBFC ini juga menegaskan tak akan menilai Laskar Sape Kerap -julukan Madura United- bukanlah tim yang mudah ditaklukkan.
Besok adalah pertandingan yang menarik bagi kami. Kami melihat Madura United adalah tim yang kuat, tutur eks penggawa Mitra Kukar ini.
Dalam pertandingan ini, Madura United bakal bertemu lagi dengan dua eks pemainnya, Firly Apriansyah dan Gerald Pangkali. Dua pemain ini kini berseragam PBFC.
Menurut Djukanovic, dua pemain ini bakal mendapat kesempatan bermain pada laga ini. Kami juga kemungkinan akan menurunkan dua pemain ini dari awal pertandingan, tandasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Bali United vs Madura United di BRI Super League 30 Agustus 2025
Bola Indonesia 29 Agustus 2025, 19:48 -
Prediksi BRI Super League: Madura United vs Persita Tangerang 24 Agustus 2025
Bola Indonesia 23 Agustus 2025, 17:43
LATEST UPDATE
-
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04