Pelatih Persija Ingin Beri Kado di HUT Jakarta
Editor Bolanet | 23 Juni 2016 22:37
Kami ingin menang karena kami ingin memberikan kado terindah kepada kota Jakarta yang dua hari lalu berulang tahun, tekad Camargo.
Semangat Persija untuk meraih poin sempurna semakin bertambah lantaran pertandingan melawan Laskar Wong Kito merupakan laga terakhir persija di SUGBK. Pasalnya, tim kesayangan The Jakmania itu harus mencari kandang baru karena SUGBK akan direnovasi untuk persiapan ASEAN Games 2018.
Untuk itu, Camargo berharap The Jakmania bisa membanjiri SUGBK. Terlebih, laga kontra SFC merupakan pertandingan penting bagi Persija untuk merangsak ke papan atas ISC.
Pertandingan besok sangat bagus bagi Persija agar bisa terus berada di papan atas ISC. Kami berharap The Jakmania bisa datang untuk mendukung penuh kami, tutur juru taktik asal Brasil itu.
Saat ini, Persija bertengger di posisi 7 klasemen sementara ISC dengan mengemas 11 poin. Tertinggal lima poin dari pimpinan klasemen sementara ISC, Arema Cronus. [initial]
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









