Pelatih Persija Jakarta Kecewa, PSMS Medan Bersyukur
Editor Bolanet | 30 Maret 2012 21:02
Dalam pertandingan yang dihelat di Stadion Baharoeddin Siregar, Lubuk Pakam, Deli Serdang tersebut menciptakan enam gol yang dibagi rata untuk kedua tim.
Persija Jakarta tertinggal terlebih dahulu lewat tendangan salto Osas Marvelous Ikpefua pada menit kelima. Bambang Pamungkas membalas pada menit 44. Bahkan dua gol Bambang berturut-turut pada menit 49 dan 70 berhasil membawa Persija unggul. Namun Osas Marvelous mampu memperkecil kedudukan pada menit 73 dan pada saat waktu tersisa dua menit, PSMS Medan berhasil memaksakan hasil imbang melalui gol Yoseph Ostanika Malau.
Seusai pertandingan, manajer PSMS Medan, Benny Tomasoa, mengaku sangat bersyukur mampu menahan imbang tim kuat macam Persija Jakarta yang memiliki banyak pemain berkualitas.
Kita bersyukur bisa menahan Persija, katanya.
Sementara itu, pelatih Persija Jakarta, Iwan Setiawan merasa kecewa tim nya tidak mampu mempertahankan keunggulan 3-1 yang akhirnya mampu disamakan oleh tuan rumah saat pertandingan menyisakan dua menit waktu normal.
Inilah sepak bola, meski kita sempat memimpin, namun belum tentu bisa menang, ujarnya. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Prediksi Tottenham vs FC Copenhagen 5 November 2025
Liga Champions 3 November 2025, 13:39
-
Guardiola Sebut Haaland Sudah Selevel Messi dan Ronaldo
Liga Inggris 3 November 2025, 13:26
-
Jadwal Live Streaming Formula 1 Brasil 2025 di Vidio, 7-10 November 2025
Otomotif 3 November 2025, 13:01
-
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lewatkan Aksi Pembalap Favoritmu!
Otomotif 3 November 2025, 13:01
-
Jadwal Lengkap Balapan Formula 1 2025
Otomotif 3 November 2025, 13:01
-
Prediksi Atletico Madrid vs Union Saint-Gilloise 5 November 2025
Liga Champions 3 November 2025, 12:53
-
Jadwal Live Streaming MotoGP Portugal 2025 di Vidio, 7-9 November 2025
Otomotif 3 November 2025, 12:51
-
Link Live Streaming MotoGP 2025, Ayo Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 3 November 2025, 12:51
-
Jadwal Lengkap Balapan MotoGP 2025
Otomotif 3 November 2025, 12:51
-
Lionel Messi Pecahkan Rekor MLS Meski Inter Miami Kalah
Bola Dunia Lainnya 3 November 2025, 12:29
-
Badai Protes Wasit Premier League, Guardiola dan Dyche Kompak Luapkan Kekesalan
Liga Inggris 3 November 2025, 12:21
-
Prediksi PSG vs Bayern Munchen 5 November 2025
Liga Champions 3 November 2025, 12:09
-
Mantan Bos Manchester United Jadi Kandidat Pelatih Baru Wolverhampton
Liga Inggris 3 November 2025, 12:04
-
Mulai Serius! Napoli Kirim Tawaran Perdana ke Manchester United untuk Kobbie Mainoo
Liga Inggris 3 November 2025, 11:53
LATEST EDITORIAL
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17
-
6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penantang Gelar Premier League Musim Ini
Editorial 29 Oktober 2025, 14:06
-
Arne Slot di Ujung Tanduk? 5 Pelatih Premier League yang Terancam Dipecat
Editorial 28 Oktober 2025, 14:36

