Pelunasan Gaji Kembali Mundur, Menpora Diminta Tak Lepas Tangan
Editor Bolanet | 4 April 2013 23:26
Menpora harus bisa memberi perhatian khusus terhadap persoalan ini. Pasalnya, Menpora adalah pihak yang menggaransi para operator liga sehingga mereka bisa memutar kompetisi, ujar Richard, pada .
Lebih baik, Menpora segera mengevaluasi klub-klub dan terutama juga operator liga mereka. Atau lebih baik lagi jika izin mereka dicabut,dia menegaskan.
Sebelumnya, tenggat pembayaran tunggakan gaji para pemain kembali mengalami penundaan. Kali ini, tenggat disebut-sebut sampai pertengahan Juni. Sebelumnya Badan Olahraga Profesional Indonesia (BOPI) telah memberi tenggat bagi para operator liga untuk melunasi tunggakan mereka 31 Maret 2013 lalu.
Menanggapi hal ini, Richard juga berharap agar klub-klub mematuhi tenggat yang mereka sepakati. Pasalnya, pelunasan ini merupakan hak-hak para pemain, yang telah menunjukkan kemampuan terbaik mereka di lapangan.
Kalau mereka tetap seperti ini, jangan salahkan pemain jika mereka melaporkan hal ini melalui jalur hukum, baik ke pengadilan maupun ke FIFA, dia menandaskan. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bola Indonesia 19 Maret 2016, 11:19

-
Gresik United Ingin Ulangi Sukses ISL 2015
Bola Indonesia 18 Maret 2016, 13:03
-
Tangani Gresik United, Listiadi Mengaku Didukung Widodo
Bola Indonesia 18 Maret 2016, 11:24
-
Modal Pemain Senior, Gresik United Yakin Berprestasi
Bola Indonesia 18 Maret 2016, 11:20
-
Surabaya United: Jika ISL Digelar April, Klub Sulit Gaet Sponsot
Bola Indonesia 16 Maret 2016, 15:00
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




