Percaya Diri Jadi Kunci Persipura Ungguli Churchill Brothers
Editor Bolanet | 26 Februari 2014 00:32
Untungnya, Mutiara Hitam- julukan Persipura- mampu unggul dengan skor 2-0 yang masing-masing dicetak Boaz Solossa pada menit ke-46 dan Yohanes Ferinando Pahabol menit ke-62.
Pelatih Persipura Jayapura, Jacksen F Tiago, mengungkapkan jika performa para pemain mengalami peningkatan pada babak kedua. Sekalipun, dikatakannya, dalam babak pertama mengalami kesulitan. Terbukti, penjaga gawang Yoo Jae Hoon harus pontang-panting melakukan penyelamatan.
Kami tampil lebih garang dan berhasil mengurung pertahanan lawan. Karena itu, kami terlihat mampu mendominasi permainan. Pada saat jeda, sebenarnya saya sampaikan motivasi kepada anak-anak agar tampil lebih baik. Hal-hal seperti itu, seharusnya tidak boleh keluar dari ruang ganti. Tapi intinya, saya memberikan motivasi agar para pemain lebih percaya diri dalam pertandingan tadi, ungkap Jacksen.
Kami juga sudah belajar banyak dari kesalahan di pertandingan Indonesia Super League (ISL). Selain itu, kami juga introspeksi diri untuk menjadi lebih baik di laga berikutnya, tutupnya.
Dalam laga AFC Cup Grup E selanjutnya, Churchill akan menjamu New Radiant pada tanggal 9 Maret 2014. Tiga hari kemudian, akan menghadapi Home United.
Sementara Boaz Solossa dan kawan-kawan akan menghadapi Home United di Stadion Jalan Besar, Singapura, 11 Maret mendatang. Persipura sudah bertekad untuk lolos ke babak semifinal Piala AFC 2014, alias melebihi pencapaian dua musim lalu. Ketika itu, yakni hanya mampu berada di perempat final. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nasib Persipura Jayapura: Jenderal Bintang 4 yang Terancam Turun ke Liga 3!
Bola Indonesia 26 Februari 2025, 12:09
-
Bukti Kehebatan Boaz Solossa: 4 Gelar Juara Liga, 3 Gelar Top Skor
Bola Indonesia 4 Oktober 2024, 09:41
LATEST UPDATE
-
Al Nassr Tekuk Damac, Ronaldo Cetak Gol ke-960 dan Pangkas Jarak dengan Al Hilal
Asia 22 Januari 2026, 03:33
-
Hasil Qarabag vs Eintracht Frankfurt: Drama Injury Time Singkirkan Wakil Jerman
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:21
-
Hasil Galatasaray vs Atletico Madrid: Gol Bunuh Diri Selamatkan Tuan Rumah
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Braga vs Nottm Forest 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Celta Vigo vs LOSC 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs VfB Stuttgart 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








