Persebaya Akan Pakai Pelatih Lokal
Asad Arifin | 8 Januari 2017 23:48
Bola.net - - Setelah dipastikan berlaga di Divisi Utama pada musim 2017, Persebaya Surabaya akan segera menyusun kerangka tim dan pelatih. Khusus untuk pelatih, klub berjuluk Bajul Ijo itu bakal mencari pelatih lokal yang berpengalaman.
Seperti diketahui, nama Persebaya sudah dipulihkan oleh PSSI pada Kongres Tahunan di Bandung, 8 Januari 2017. Namun, mereka tak bisa langsung berlaga di kompetisi kasta tertinggi dan ditempatkan di Divisi Utama.
Kendati demikian, manajemen Persebaya bertekad agar mereka bisa segera promosi ke kasta tertinggi. Demi mewujudkan mimpi tersebut, tim kesayangan Bonek itu akan segera membentuk sebuah tim berkualitas. Tim itu nantinya akan diperkuat oleh pelatih lokal yang berpengalaman.
Terkait pelatih yang berpengalaman, kami akan putuskan pada minggu depan, ujar CEO PT Persebaya Indonesia, Cholid Ghoromah.
Tentunya, kami akan menargetkan tim ini bisa lolos ke kasta tertinggi di Indonesia pada tahun depan, sambungnya.
Sebelumnya, Cholid juga mengaku akan berusaha memperkuat tim dengan mendatangkan pemain tim nasional Indonesia. Salah satu pemain yang diincar Persebaya adalah gelandang yang kini bermain untuk Selangor FA, Andik Vermansah.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 3 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 09:56
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs Persebaya Surabaya 3 Januari 2026
Bola Indonesia 2 Januari 2026, 15:27
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Persijap 28 Desember 2025
Bola Indonesia 27 Desember 2025, 18:45
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








