Persebaya Siapkan Mental Hadapi Madiun Putra
Asad Arifin | 19 April 2017 21:15
Bola.net - - Pelatih Persebaya Surabaya, Iwan Setiawan menilai laga perdana di Liga 2 adalah pertandingan yang tak mudah. Sebab mereka masih perlu meraba-raba kekuatan sendiri maupun kekuatan lawan.
Apalagi tim yang akan mereka hadapi adalah Madiun Putra, menurutnya klub berjuluk Blue Force yang datang jauh dari Kabupaten Madiun akan termotivasi untuk bisa mengalahkan tim besutannya saat ini.
Saya akan mengajak kepada pemain untuk mempersiapkan mental yang lebih dalam suatu kompetisi game pertama adalah laga berat karena ini awal adaptasinya kita di kompetisi ini, ungkap Iwan, Rabu (19/4) malam.
Selain itu, Persebaya adalah tim besar tentunya ekspektasi masyarakat terhadap klub berjuluk Bajul Ijo itu cukup tinggi. Semuanya bahkan termotivasi mengalahkan Persebaya sehingga menangani Persebaya bukan hal yang mudah.
Jadi saya kira besok pertandingan yang cukup ramai apalagi akan disiarkan langsung di salah satu stasiun televisi, imbuhnya.
Namun demikian, Iwan menegaskan bahwa timnya membawa misi untuk menunjukkan kepada publik sepak bola di Indonesia bahwa kompetisi liga 2 tidak kalah secara kualitas dengan Liga 1.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 3 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 09:56
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs Persebaya Surabaya 3 Januari 2026
Bola Indonesia 2 Januari 2026, 15:27
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Persijap 28 Desember 2025
Bola Indonesia 27 Desember 2025, 18:45
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






