Persebaya Surabaya Tunggu Kontribusi Julio
Editor Bolanet | 11 Maret 2014 11:49
Manajemen berharap gelandang serang asal Paraguay ini bermain lebih maksimal pada pertandingan away di Stadion Gelora Bangkalan kontra tuan rumah Persepam-Madura United (Persepam-MU), Jumat (14/3) besok.
Kami tentu berharap ia tampil lebih baik di banding saat melawan Persiba Balikpapan lalu. Julio harus membuktikan kualitasnya sebagai gelandang elegan Persebaya, terang asisten manajer Persebaya, Amran Said Ali kepada wartawan, Selasa (11/3) siang.
Saat Persebaya menahan imbang Beruang Madu, julukan Persiba Balikpapan, Julio masuk menggantikan Fandi Eko Utomo pada menit ke-78. Bermain selama 12 membuat Julio tak bisa menunjukkan permainan terbaiknya.
Mungkin saat itu dia tak maksimal karena minute play-nya memang terbatas, yakni 12 menit. Pada laga lawan Madura, saya berharap dia mendapat kesempatan lebih banyak untuk membuktikan kualitasnya, harap Amran.
Seperti yang diberitakan sebelumnya, Julio didatangkan Persebaya untuk mengisi posisi Patrice Nzekou yang didepak karena performanya kurang meyakinkan. Perekrutan Julio terbilang singkat. Sebab ia hanya butuh waktu kurang dari sepekan untuk meyakinkan Rahmad Darmawan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal BRI Super League Pekan Ini Live di Indosiar dan Vidio, 16-20 Oktober 2025
Tim Nasional 16 Oktober 2025, 15:10 -
Link Live Streaming BRI Super League: Dewa United vs Persebaya, Bajul Ijo Dihantui Kutukan!
Liga Italia 26 September 2025, 12:03 -
Prediksi BRI Super League: Dewa United vs Persebaya Surabaya 26 September 2025
Bola Indonesia 26 September 2025, 02:40 -
Jadwal BRI Super League Pekan Ini Live di Indosiar dan Vidio, 25-28 September 2025
Bola Indonesia 25 September 2025, 15:08
LATEST UPDATE
-
Repsol Resmi Balik ke MotoGP 2026 dengan Peran Baru, Tak Lagi Jadi Sponsor Tim Balap
Otomotif 23 Oktober 2025, 10:30 -
Bayern Munchen 12 Kemenangan Beruntun: Mengukir Dominasi di Awal Musim 2025/2026
Liga Champions 23 Oktober 2025, 10:22 -
IHSG Rebound Pagi Ini, Kamis 23 Oktober 2025: Sektor Properti Pimpin Penguatan Signifikan
News 23 Oktober 2025, 09:34 -
Man of the Match AS Monaco vs Tottenham: Guglielmo Vicario
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:25 -
Man of the Match Bayern Munchen vs Club Brugge: Lennart Karl
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Meksiko 2025 di Vidio, 25-27 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lewatkan Aksi Pembalap Favoritmu!
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04