Persebaya United Terancam Kehilangan Slamet
Editor Bolanet | 3 September 2015 08:26
Dalam pertandingan lawan Martapura FC kemarin, Slamet ditandu keluar pada menit ke-29 usai diterjang salah seorang anak buah Frans Sinatra Huwae. Ketika akan naik dan turun bus, pemain asal Jember ini harus dibantu salah seorang pemain Persebaya. Pun demikian ketika ia memasuki hotel.
Dokter tim Persebaya, dr Heri Siswanto menjelaskan bahwa kondisi Slamet akan terus dipantau dalam beberapa hari ke depan. Kami berharap dia hanya memar saja dan tak ada cedera serius, terang dr Heri. Jika melihat kondisinya, dr Heri cukup yakin bahwa mantan pemain kesayangan Jacksen F. Tiago itu tak mengalami masalah berarti.
Soalnya kemarin setelah terjadi pelanggaran, dia masih bisa jalan. Semoga saja tidak ada cedera yang serius, harap dr Heri. Jika tidak, maka Persebaya harus bersiap kehilangan salah satu gelandang terbaiknya. Apalagi Persebaya United harus bertemu Persib Bandung, Minggu (6/9) mendatang. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:07
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26







