Persebaya Urung Pindah Bangkalan
Editor Bolanet | 24 September 2014 10:33
Ketua Panpel Pertandingan Persebaya, dr Wardi Azhari Siagian mengatakan bahwa pihaknya memang sempat memiliki rencana untuk pindah ke Bangkalan atau Stadion Gelora Delta Sidoarjo. Namun rencana itu batal dilakukan. Kami putuskan tetap di GBT, terangnya.
Pernyataan Wardi berbeda 100 persen dengan beberapa waktu lalu. Saat itu, Wardi menyatakan kecewa berat dengan pengelola Stadion GBT, yakni Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kota Surabaya.
Wardi menganggap Dispora terlalu cuek dan tak peduli dengan kualitas Stadion GBT. Hal ini didasari dengan kejadian bobolnya pintu stadion oleh suporter. Tak tanggung-tanggung, panpel harus merugi selama dua kali akibat pintu stadion yang jebol.
Selain itu, kalau di luar Surabaya juga belum tentu juga mendapat izin dari pihak keamanan, tutup Wardi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 3 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 09:56
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs Persebaya Surabaya 3 Januari 2026
Bola Indonesia 2 Januari 2026, 15:27
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Persijap 28 Desember 2025
Bola Indonesia 27 Desember 2025, 18:45
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










