Persela Fokus Maintenance Fisik dan Visi Bermain
Ari Prayoga | 30 Agustus 2018 03:13
- Meski lebih dari sepekan berlatih usai liburan, Persela Lamongan belum mengubah program latihan. Tim pelatih tetap fokus meningkatkan fisik Wallace Costa Alves dan kolega.
Selain peningkatan kondisi fisik, klub kebanggaan Kota Soto ini juga mengubah sikap bermain. Sikap yang dimaksud adalah attitude pemain serta sikap dalam bertahan, menyerang dan transisi.
”Tugas yang diberikan sama coach Aji [Santoso], selama libur ini menjaga dan memaintenance mutu kondisi fisik pemain,” kata Asisten Pelatih Persela, Danur Dara kepada Bola.net.
”Kami juga punya tugas untuk mengubah sikap bermain anak-anak. Habis itu juga, memperbaiki visi bermain pemain-pemain ini,” imbuh Danur.
Sedangkan untuk latihan taktik, bukan menjadi kewenangan para asisten pelatih. Sehingga eks pelatih PON Jatim ini masih menunggu kedatangan pelatih kepala, Aji Santoso.
Aji sendiri baru akan bergabung dengan tim pada awal September mendatang. Karena juru taktik asal Kepanjen, Kabupaten Malang itu masih mengikuti kursus kepelatihan Pro AFC.
”Coach Aji kan yang punya planning, sistemnya bagaimana, cara bermainnya bagaimana, tapi planning coach Aji ini kita bantu dengan menyiapkan anak-anak,” tegas Danur.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
BRI Super League: Dilepas Arema FC, Yann Motta Percaya Rencana Tuhan
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:59
-
BRI Super League: Pemain Asing Baru Arema FC Adalah Teman Lama Vinicius Junior
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:54
-
Madura United Catat Progres Positif di Paruh Musim BRI Super League
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 17:08
LATEST UPDATE
-
Toprak Razgatlioglu Kunjungi SMK di Jakarta Bareng Yamaha Jelang Debut di MotoGP 2026
Otomotif 20 Januari 2026, 15:29
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
-
3 Pemain Arsenal Absen Lawan Inter Milan, Siapa Saja?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 14:40
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Ketiga Putaran I di Bandung, 22-25 Januari 2026
Voli 20 Januari 2026, 14:35
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







