Persela Inventarisasi Pengganti Herry Kiswanto
Serafin Unus Pasi | 5 September 2017 14:19Bola.net - - Manajemen Persela Lamongan bergerak cepat untuk mencari pengganti Herry Kiswanto. Tim Kota Soto mulai menginventarisasi nama-nama pelatih yang dinilai mampu melanjutkan tongkat estafet pelatih asal Banda Aceh tersebut.
Kita masih inventarisasi nama-nama pelatih yang bisa dan yang cocok, ungkap Sekretaris Tim Persela, Muji Santoso kepada Bola.Net, Selasa (5/9).
Bahkan nama mantan Pelatih Arema FC, Aji Santoso juga masuk daftar pelatih bidikan manajemen. Tetapi ia tak menampik bahwa beberapa nama lain juga bisa menjadi pelatih Laskar Joko Tingkir.
Kemungkinan tersebut tetap ada, beberapa nama juga ada lah, imbuh pria asal Lamongan tersebut.
Namun yang pasti, manajemen Persela tidak akan sembarangan dalam membidik calon pengganti Herkis. Sebab tidak semua pelatih mau untuk melatih tim yang kondisinya sedang terpuruk di papan bawah.
Kita inventarisasi yang lebih cocok dan mau, kan berat juga menangani klub yang begini sebagai pelatih, Makanya kita mencari yang cocok dan yang mau, terus yang sesuai dengan target kita, tegasnya.
Sementara selama belum mendapatkan pelatih pengganti, skuat Laskar Joko Tingkir akan dipimpin oleh asisten pelatih dalam satu atau dua pertandingan ke depan.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
BRI Super League: Persita Tangerang yang Rendah Hati, tapi Ambisius
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 19:18
-
BRI Super League: Dilepas Arema FC, Yann Motta Percaya Rencana Tuhan
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:59
-
BRI Super League: Pemain Asing Baru Arema FC Adalah Teman Lama Vinicius Junior
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:54
LATEST UPDATE
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







