Persela Siapkan Penjinak Persebaya
Editor Bolanet | 15 Agustus 2014 12:19
Senin (10/2) malam di Stadion Surajaya, Lamongan, nama Calwa dielu-elukan oleh pendukung , LA Mania. Malam itu, eks pemain Persibo Bojonegoro ini mencetak tiga gol sekaligus membawa timnya menang telak 3-0.
Kini Calwa memiliki kesempatan besar untuk berjumpa dengan Persebaya. Calwa bisa menjadi solusi atas lini depan Persela yang harus ditinggalkan penyerang utama Addison Alves. Pemain yang sempat seleksi di Mitra Kukar itu absen karena akumulasi kartu kuning.
Selain Calwa, pemain lain yang memiliki kans untuk turun lawan Persebaya adalah Rudy Santoso. Tapi mengingat prestasi Calwa pada putaran pertama lalu, dirinya lah yang memiliki kans terbesar untuk tampil sebagai starter.
Ketika dikonfirmasi, asisten pelatih Persela Didik Ludiyanto belum bisa memastikan mengenai siapa pemain yang akan menggantikan posisi Addison. Kami belum bisa tentukan sekarang. Banyak faktor. Termasuk kondisi terakhir pemain tersebut, katanya singkat. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 3 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 09:56
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs Persebaya Surabaya 3 Januari 2026
Bola Indonesia 2 Januari 2026, 15:27
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Persijap 28 Desember 2025
Bola Indonesia 27 Desember 2025, 18:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










