Persela Usung Misi Curi Poin di Markas PSIS Semarang
Serafin Unus Pasi | 5 Juli 2019 21:33
Bola.net - Persela Lamongan membawa misi mencuri poin dalam lawatannya ke markas PSIS Semarang. Laskar Joko Tingkir menatap dengan positif meskipun kondisi sedang terpuruk.
Menurut asisten pelatih Persela, Ragil Sudirman, pasca kekalahan di markas Persebaya, timnya sudah melakukan pembenahan secara menyeluruh. Sehingga tak ada alasan untuk tak berjuang di Magelang.
”Persiapan persela menjelang lawan psis tidak jadi ada masalah, kami main fight,” ungkap Ragil Sudirman, Kamis (05/07).
”Kami menekankan kepada pemain dari lini belakang tengah depan, kami tetap main disiplin, mudah-mudahan bisa curi poin,” sambungnya.
Persela akan menghadapi PSIS Semarang, Sabtu (06/07) besok. Pertandingan akan berlangsung di Stadion Moch. Soebroto, Kabupaten Magelang.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Tiga Pemain Jadi Atensi
Tetapi, misi mencuri poin di markas PSIS Semarang dinilai tidak akan mudah. Karena tim berjuluk Laskar Mahesa Jenar tersebut memiliki beberapa pemain berkualitas.
Beberapa di antaranya juga merupakan mantan pemain Persela seperti Wallace Costa Alves dan Shohei Matsunaga. Termasuk bomber asal Paraguay, Silvio Escobar.
”PSIS saya lihat pemainnya bagus di situ ada Matsunaga ada Escobar, ada Wallace,” Ragil menambahkan.
”Kami sudah tahu permainannya, tetap pemain kami sudah kami siapkan untuk antisipasi,” tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
BRI Super League: Persita Tangerang yang Rendah Hati, tapi Ambisius
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 19:18
-
BRI Super League: Dilepas Arema FC, Yann Motta Percaya Rencana Tuhan
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:59
-
BRI Super League: Pemain Asing Baru Arema FC Adalah Teman Lama Vinicius Junior
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:54
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








