Persela Yakin Maksimal di Jayapura
Editor Bolanet | 30 September 2014 12:21
- Meski tiga pemainnya mengalami cedera, Persela Lamongan masih optimis bisa menunjukkan penampilan maksimal saat berhadapan dengan Persipura Jayapura, Sabtu (4/9) mendatang di Stadion Mandala.
Ketiga pemain yang harus menepi akibat cedera dan sakit adalah, Radikal Idealis, Rudy Santoso, dan pemain serba bisa Feri Ariawan.
Meski diterpa badai cedera, pelatih Persela, Eduard Tjong masih optimis timnya bisa berbuat sesuatu saat bertandang ke Jayapura.
Meski ada tiga pemain yang absen karena sakit dan cedera, kami akan tampil maksimal saat melawan Persipura, terang Eduard.
Dari ketiga pemain yang cedera, mungkin peran Feri yang paling penting. Sebagai pengganti Feri, Eduard menyiapkan Catur Pamungkas maupun Zaenal Arifin. Kami tak terlalu khawatir karena kami punya banyak stok pemain pengganti, tutup Edu, sapaan akrabnya. [initial]
(faw/pra)
Ketiga pemain yang harus menepi akibat cedera dan sakit adalah, Radikal Idealis, Rudy Santoso, dan pemain serba bisa Feri Ariawan.
Meski diterpa badai cedera, pelatih Persela, Eduard Tjong masih optimis timnya bisa berbuat sesuatu saat bertandang ke Jayapura.
Meski ada tiga pemain yang absen karena sakit dan cedera, kami akan tampil maksimal saat melawan Persipura, terang Eduard.
Dari ketiga pemain yang cedera, mungkin peran Feri yang paling penting. Sebagai pengganti Feri, Eduard menyiapkan Catur Pamungkas maupun Zaenal Arifin. Kami tak terlalu khawatir karena kami punya banyak stok pemain pengganti, tutup Edu, sapaan akrabnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nasib Persipura Jayapura: Jenderal Bintang 4 yang Terancam Turun ke Liga 3!
Bola Indonesia 26 Februari 2025, 12:09
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06















