Persidafon Siapkan Strategi Khusus Lawan Persiba
Editor Bolanet | 15 Juni 2013 09:34
Semua pemain siap, tinggal atur strategi sesuai dengan kebutuhan tim saat jamu Persiba nanti sore. Kami inginkan poin penuh, tentunya perlu strategi yang sesuai dengan kebutuhan tim, ucap Agus tanpa merinci strategi yang akan dipakainya seperti dilansir Antara.
Anak-anak semua sudah siap tempur, Eduard (Ivak Dalam) juga sudah fit, imbuhnya.
Agus juga mengingatkan kepada para pemainnya untuk tidak lengah, mengingat motivasi Persiba akan berlipat setelah sebelumnya kalah tipis 0-1 dari tuan rumah Persiram Raja Ampat.
Semua pemain Persiba Balikapapan pasti punya motivasi untuk meraih poin, terutama kapten tim Patrice Nzekou Nguenheu yang akan menjadi motor serangan, Agus menegaskan.
Saat ini Persidafon berada di posisi 17 klasemen sementara ISL dengan torehan poin 17, jumlah poin yang sama dengan PSPS Pekanbaru di posisi juru kunci. Namun Tim Gabus Sentani memiliki rasio gol yang lebih baik dibandingkan PSPS.
Sementara Persiba Balikpapan berada di posisi 12 dengan 25 poin dari 23 pertandingan. (ant/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terancam Tanpa Pemain ISL, Tim PON Jatim Pusing
Bola Indonesia 12 Februari 2016, 13:31
-
Gantikan ISL, Indonesia Super Competition Akan Digelar
Bola Indonesia 16 Januari 2016, 19:00
-
La Nyalla Hadiri Pertemuan PT Liga Dengan Klub ISL
Bola Indonesia 16 Januari 2016, 17:44
-
Sukses Gelar Piala Presiden, Saatnya Mahaka Jadi Operator Liga?
Editorial 21 Oktober 2015, 11:59
-
Fatamorgana Sepakbola Indonesia
Editorial 15 Oktober 2015, 15:50
LATEST UPDATE
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26









