Persija Bersiap, Adam Alis Menunggu
Editor Bolanet | 17 Februari 2016 10:25
Namun, gelandang muda berbakat Indonesia yang sebelumnya sempat berbaju Persija, Adam Alis Setyano tidak dipanggil ke skuat Orange itu. Padahal pesepakbola asal Jakarta itu kini sedang free setelah terdepak dari klub Bahrain East Riffa.
Kalau dari Persija belum ada yang menghubungi. Lihat saja nanti ke depannya, kalau memang rezeki tidak akan ke mana, ujar Adam saat dihubungi Bola.net, Rabu (17/2).
Adam memang berharap bisa merumput kembali ke tim kesayangan The Jakmania tersebut. Pasalnya, sejak masih kecil Persija merupakan tim impiannya.
Ya siapa sih yang tidak mau gabung ke persija, semua orang pasti menginginkan masuk tim besar, ungkap Adam.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











