Persipura Tak Mau Jadi Korban PS TNI
Editor Bolanet | 17 Juni 2016 20:05
Kami harus tetap fokus pada pertandingan ini. Mereka tetaplah tim bagus yang harus diwaspadai, ujar Pelatih Persipura Jayapura, Jafri Sastra, pada Bola.net.
Jangan sampai kita nanti jadi korban kebangkitan mereka di ISC ini, sambungnya.
Persipura Jayapura bakal menghadapi PS TNI pada laga pekan ketujuh mereka di ISC A 2016. Pertandingan ini akan dihelat di Stadion Pakansari Cibinong, Minggu (19/06) lusa.
Saat ini, Persipura Jayapura berada pada posisi keempat klasemen sementara ISC A 2016. Mereka mengoleksi 11 poin, berselisih dua angka dari Arema Cronus yang, yang berada di pemuncak klasemen sementara.
Sementara itu, walau lawannya masih belum mampu menunjukkan hasil menggembirakan, Jafri menilai mereka tetaplah tim bagus. Mereka, menurut eks pelatih Semen Padang ini, memiliki modal apik di ISC A 2016.
Mereka memiliki pemain-pemain bagus. Selain itu, mereka juga kompak, tandasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukti Kehebatan Boaz Solossa: 4 Gelar Juara Liga, 3 Gelar Top Skor
Bola Indonesia 4 Oktober 2024, 09:41
-
Nelangsa Persipura Jayapura di Liga 2: 3 Laga, Selalu Kalah!
Bola Indonesia 27 September 2024, 12:43
-
Gambaran Kerasnya Liga 2 2024/2025: Baru 2 Pekan Sudah terjadi 4 Kasus Pemukulan!
Bola Indonesia 24 September 2024, 09:26
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persik Kediri vs PSM Makassar 25 Oktober 2025
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 18:35
-
Prediksi BRI Super League: Bali United vs Persita Tangerang 25 Oktober 2025
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 18:29
-
Prediksi Real Madrid vs Barcelona 26 Oktober 2025
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 18:29
-
Saksikan dan Nonton Liga Inggris 2025/26: Chelsea vs Sunderland Tayang di Vidio
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 18:26
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 25-26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 18:15
-
Prediksi Sassuolo vs AS Roma 26 Oktober 2025
Liga Italia 24 Oktober 2025, 17:53
-
Prediksi Aston Villa vs Manchester City 26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 17:09
-
Manuver Baru Menkeu Purbaya: Rekrut 'Hacker' Perkuat Sistem Coretax
News 24 Oktober 2025, 16:56
-
Cara Cek BLT Kesra 2025 dengan Mudah: Panduan Lengkap Penerima dan Pendaftaran
News 24 Oktober 2025, 16:55
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:46
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:44
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56








