Piala Indonesia, PT Liga Indonesia di Antara Dua Pilihan
Editor Bolanet | 10 Maret 2015 15:11
Pertama yakni, menggelar Piala Indonesia dengan jumlah peserta 96 klub. Rinciannya, sebanyak 76 tim dari Liga Nusantara dan Divisi Utama akan tampil lebih dulu di babak pertama atau 76 besar sebelum masuk ke babak 56 besar, 28 besar, dan 16 besar. Kemudian opsi kedua, putaran awal akan diikuti jumlah peserta yang lebih sedikit.
Untuk opsi kedua, ada 56 tim dengan skenario menjadi 28 tim, kemudian 14 tim. Ke-14 tim ditambah Persib dan Persipura bersaing di 16 Besar, terang Joko Driyono yang juga CEO PT Liga Indonesia.
Sebelumnya, Joko Driyono menuturkan bahwa format yang bakal diusung yakni home and away di babak delapan besar. Babak sebelumnya akan menggunakan sistem knock-out.
Sementara untuk waktu penyelenggaraan, Piala Indonesia direncanakan digeber mulai April 2015 atau setelah Indonesia Super League (ISL) 2015 dimulai.
Rencana waktu penyelenggaraan sempat berubah akibat ditundanya ISL 2015. Sebelumnya, PSSI dan PT Liga Indonesia merencanakan Piala Indonesia digelar mulai Maret 2015.
Rancangan kami sekarang di fase finalisasi. Piala Indonesia yang dahulunya diplot side by side programnya dengan ISL dan kompetisi lain, simulasinya kemungkinan ending-nya menyisakan semifinal dan final setelah ISL, tutupnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mengenal Cesar Meylan, Si Jenius Tangan Kanan John Herdman di Timnas Indonesia
Tim Nasional 11 Januari 2026, 06:43
LATEST UPDATE
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







