Promotor Bantah Kedatangan Chelsea Bakal Tertunda
Editor Bolanet | 24 Juni 2013 12:23
Persiapan kami, Puji Tuhan, lancar-lancar saja. Pastinya kita sedang mempersiapkan yang terbaik, ujar Brand Development Nine Sport, Shanna Murady, menirukan ucapan Arif, pada .
Persiapan ini kami lakukan karena kedatangan Chelsea FC ke Indonesia bukan hanya untuk kepentingan promotor dan sponsor. Mereka datang juga untuk mempererat hubungan dengan para fans di Indonesia, sambungnya.
Sebelumnya, kunjungan Chelsea ke Indonesia sempat dikabarkan bakal tertunda. Kabar ini muncul akibat adanya 'dualisme' promotor acara tersebut.
Menurut kabar yang diperoleh , BNI masih memiliki kerjasama dengan promotor lain untuk mendatangkan The Blues ke Indonesia. Namun, di tengah jalan, mereka menunjuk Nine Sport sebagai promotor acara tersebut. [initial]
(den/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








