Promotor Piala Presiden Pastikan Sudah Bayar Hadiah ke Pemenang
Editor Bolanet | 23 Oktober 2015 15:34
Promotor Piala Presiden, Hasani Abdulgani, mengatakan jika pihaknya sudah membayar hadiah kepada para pemenang. Penyelesaian dilakukan tidak sampai seminggu setelah turnamen diselesaikan Minggu (18/10).
Bahkan, lebih cepat dari target, yaitu Jumat (23/10). Kami janji Jumat, tapi uangnya sudah dikirim kemarin, Rabu (21/10), ungkap Hasani Abdulgani.
Hal tersebut, pun dibenarkan Manajemen Sriwijaya FC. disampaikan Sekretaris PT Sriwijaya Optimis Mandiri (SOM), Faisal Mursyid, Laskar Wong Kito- julukan skuad Sriwijaya FC- sudah menerima hadiah uang sebagai runner-up.
Sebagai runner-up, Laskar Wong Kito mendapatkan Rp2 miliar. Kemudian, mendapat tambahan Rp300 juta karena menyandang tim fair play.
Saya belum tahu pastinya, namun bagian keuangan PT SOM sudah mengabarkan bahwa hadiah runner up Piala Presiden sudah ditransfer Mahaka ke rekening SFC, kata Faisal Mursyid
Jika ditanya sudah diterima, maka dapat disampaikan kami sudah menerima. Saya sudah menginstruksikan ke jajaran manajemen bahwa hadiah fair play akan disalurkan semuanya ke pemain. Itu di luar bonus runner up yang sedang dihitung dan hadiah tambahan umroh atau perjalanan ibadah gratis dari Gubernur Sumsel selaku pembina SFC, pungkasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Timnas Indonesia U-17 vs Uzbekistan: Dimas Adi Prasetyo
Tim Nasional 15 Agustus 2025, 22:22
LATEST UPDATE
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



