PSM Tambah Tiga Direksi Lagi Untuk Penuhi Verifikasi
Editor Bolanet | 28 Oktober 2013 19:15
Kita harus punya direktur olahraga, yang membawahi tim dan pembinaan, direktur bisnis yang membawahi komersial dan event, serta direktur keuangan dan administrasi yang membawahi masalah keuangan dan umum, kata Sadikin.
Sadikin menambahkan bahwa rencana itu akan akan segera dibicarakan pada rapat umum dengan pemegang saham. Pagi tadi direksi sudah mengajukan persiapan administrasi ke komisaris yaitu persiapan rapat umum pemegang saham luar biasa untuk menambah direksi dan komisaris sesuai syarat verifikasi, lanjutnya.
Saat ini, manajemen PSM terus merampungkan seluruh berkas untuk dibawa ke tahap verifikasi yang akan dilakukan di pekan ketiga bulan November. Sebelum melakukan verifikasi, PSSI akan melakukan sosialisasi verifikasi dan regulasi baru terhadap unifikasi liga yang akan diputar pada Januari mendatang.
Sebanyak 25 klub akan diverifikasi, masing-masing 18 klub dari ISL dan tujuh dari IPL. Dari 7 klub IPL, masih akan digugurkan tiga karena hanya empat tim terbaik yang akan dibawa ke penyatuan liga. (nda/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mengenal Cesar Meylan, Si Jenius Tangan Kanan John Herdman di Timnas Indonesia
Tim Nasional 11 Januari 2026, 06:43
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











