PT LIB Ungkap 11 dari 16 Stadion Layak Gelar Pertandingan di Indonesia, Apa Saja?
Serafin Unus Pasi | 16 November 2022 20:30
Bola.net - Jumlah stadion di Indonesia yang layak menggelar pertandingan sepak bola profesional terus bertambah. Dari delapan venue, kini menjadi 16.
Delapan venue yang sebelumnya dianggap layak yaitu Stadion Utama Gelora Bung Karno (Jakarta), Jakabaring (Palembang), Si Jalak Harupat (Bandung), Manahan (Solo), Gelora Bung Tomo (Surabaya), Kapten I Wayan Dipta (Bali), Batakan (Balikpapan), dan Jatidiri (Semarang).
Enam stadion yang disebutkan paling awal merupakan venue Piala Dunia U-20 2022.
"Sekarang stadion yang layak itu ada 16," ujar Komisaris Utama PT Liga Indonesia Baru (LIB), Juni Rahman.
Artinya, ada penambahan delapan stadion. Namun, Juni Rahman baru mengungkapkan tiga venue.
"Ada JIS (Jakarta International Stadium), Indomilk Arena juga layak, dan Stadion Utama Riau," imbuhnya.
Daftar 11 Stadion
1. Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta Pusat
2. Stadion Jakabaring, Palembang, Sumatera Selatan
3. Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung
4. Stadion Manahan, Solo, Jawa Tengah
5. Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Surabaya, Jawa Timur
6. Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali
7. Stadion Batakan, Balikpapan, Kalimantan Timur
8. Stadion Jatidiri, Semarang, Jawa Tengah
9. Jakarta International Stadium (JIS), Jakarta Utara
10. Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten
11. Stadion Utama Riau, Pekanbaru
(Bola.net/Fitri Apriani)
Baca Juga:
- Persebaya Siap Dukung Direksi Baru PT. LIB Hasil RUPS Luar Biasa
- Gelandang PSS Sleman Berlibur ke Bali, Ubud dan Seminyak Jadi Destinasi
- Wow! Kaesang Temui Sheikh Mansour, Persis Solo dan Man City Bakal Jalin Kerja Sama?
- 10 Bintang Liga 1 yang Pernah Bermain di Piala Dunia: Dari Essien Hingga Eks Persewangi Banyuwangi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persija dan Playmaker Brasil Sepakat Berpisah, Segera Bergabung dengan Arema FC
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 08:47
-
Persib Bandung Dekati Layvin Kurzawa, Eks Bek PSG Siap Ramaikan BRI Super League
Bola Indonesia 18 Januari 2026, 21:39
-
Kabar Duka, Asisten Pelatih Arema FC Kuncoro Tutup Usia
Bola Indonesia 18 Januari 2026, 18:32
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











