RD Peringatkan Pemain Belakang Persebaya
Editor Bolanet | 9 Agustus 2014 08:50
Skuat asuhan Gomes Oliviera dikaruniai banyak pemain dengan tipikal sprinter. Hal inilah yang membuat Rahmad Darmawan memperingatkan pasukannya untuk lebih waspada. Sebab bila lengah, Persebaya bakal kecolongan.
Ada banyak pemain yang punya karakter cepat. Ada (Steven) Imbiri ada (Isak) Konon. Memang tipikal anak-anak itu main dengan kecepatan. Ini yang harus kita jaga, ungkap mantan pelatih Arema Cronus dan Persija Jakarta ini.
Wejangan khusus diberikan oleh pria yang pernah menangani Timnas U-23 tersebut khusus untuk barisan bek. Lini belakang kami harus tepat dalam mengambil keputusan. Kapan pressing kapan delay. Kalau tidak, kami akan kesulitan dengan kecepatan mereka, pungkasnya.
Pertandingan antara Persiram dengan Persebaya akan dilangsungkan di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Sabtu malam. Bagi kedua tim, laga ini adalah kali pertama mereka merumput setelah jeda kompetisi Indonesia Super League (ISL). [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal BRI Super League Pekan Ini Live di Indosiar dan Vidio, 16-20 Oktober 2025
Tim Nasional 16 Oktober 2025, 15:10 -
Resmi! Persipura CLBK dengan Rahmad Darmawan, Memori Juara Liga Indonesia 2005
Bola Indonesia 13 Oktober 2025, 17:05 -
Link Live Streaming BRI Super League: Dewa United vs Persebaya, Bajul Ijo Dihantui Kutukan!
Liga Italia 26 September 2025, 12:03 -
Prediksi BRI Super League: Dewa United vs Persebaya Surabaya 26 September 2025
Bola Indonesia 26 September 2025, 02:40
LATEST UPDATE
-
Arsenal Melaju Sempurna di Liga Champions: 3 Laga, 9 Poin, 8 Gol, dan 0 Kebobolan
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:04 -
Catat Jadwal Europa Conference League 2025/26: Pekan Ke-2 Eksklusif di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 10:58 -
Jakarta jadi Kota Terbahagia ke-18 di Dunia, Begini Respons Pramono Anung
News 22 Oktober 2025, 10:58 -
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:19 -
PSV vs Napoli: Malam Mengerikan di Philips Stadium
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:03 -
Raja Spanyol! Arsenal Cetak Sejarah di Liga Champions Usai Gilas Atletico Madrid
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:20 -
Filosofi Chivu di Inter: Benahi Mental Tim Senior, Lalu 'Lemparkan' Pemain Muda!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04