Semen Padang Fokus Gembleng Fisik Pemain
Editor Bolanet | 17 Desember 2014 14:30
Sejak awal Desember kita sudah mulai latihan. Saat ini, semua pemain sudah berada dalam kondisi siap, ujar Manajer Semen Padang, Asdian, pada Bola.net.
Namun demikian kita tetap akan gembleng terus fisik para pemain, sambungnya.
Lebih lanjut, selain fisik, Asdian menyebut anak asuhnya juga akan dipoles baik secara teknik maupun taktik. Salah satunya, menurutnya, adalah dengan sejumlah pertandingan uji coba.
Pada Januari 2015 kita ada beberapa agenda ujicoba antara lain di ajang Walikota Cup dan SCTV Cup, tandasnya.
Selain memaksimalkan pemain yang sudah ada, Semen Padang juga menambah sejumlah pemain anyar. Terakhir, mereka memastikan meminang Herman Dzumafo Epandi untuk melengkapi komposisi tim besutan Jafri Sastra itu. [initial]
Baca Juga
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persija Jakarta 22 Desember 2025
Bola Indonesia 21 Desember 2025, 17:11
-
Bencana Alam Sumatra Tak Pengaruhi Jadwal Pertandingan BRI Super League 2025/26
Bola Indonesia 19 Desember 2025, 20:35
-
BRI Super League: 6 Kemenangan Beruntun Jadi Modal Persija Hadapi Semen Padang
Bola Indonesia 18 Desember 2025, 23:46
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









