Semen Padang Siap Tempur Hadapi PS TNI
Editor Bolanet | 22 Oktober 2016 16:15
Kita berkeyakinan dan berkeinginan meraih kemenangan besok, ujar Pelatih Semen Padang, .
Saat ini, pemain dalam kondisi baik dan siap untuk laga esok. Mudah-mudahan tidak ada kendala jelang laga esok, sambungnya.
Walau optimistis bisa meraih hasil positif pada laga ini, Nilmaizar tak mau jemawa. Ia tetap menyerahkan hasil akhir pertandingan tersebut pada Tuhan.
Kita akan berusaha sebaik mungkin 2x45 menit. Namun, untuk hasil, kita akan serahkan pada Tuhan, tuturnya. Semen Padang bakal menghadapi PS TNI pada laga pekan ke-25 mereka di ISC A 2016. Pertandingan ini akan dihelat di Stadion Pakansari, Bogor, Minggu (21/10) besok.
Sementara itu, jelang laga ini, penggawa Semen Padang juga mengaku telah siap menunjukkan permainan terbaik mereka. Terlebih lagi, mereka bakal mendapat dukungan langsung dari suporter mereka dalam pertandingan ini.
Pemain sudah siap dan siap juga mengikuti strategi pelatih, ujar winger Semen Padang, Riko Simanjuntak.
Dukungan suporter akan sangat menambah semangat kita untuk memberikan yang terbaik, yaitu kemenangan, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persija Jakarta 22 Desember 2025
Bola Indonesia 21 Desember 2025, 17:11
-
Bencana Alam Sumatra Tak Pengaruhi Jadwal Pertandingan BRI Super League 2025/26
Bola Indonesia 19 Desember 2025, 20:35
-
BRI Super League: 6 Kemenangan Beruntun Jadi Modal Persija Hadapi Semen Padang
Bola Indonesia 18 Desember 2025, 23:46
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






