Simon McMenemy Puji Penampilan Awan Setho
Aga Deta | 27 Agustus 2017 01:18
Bola.net - - Pelatih Bhayangkara FC, Simon McMenemy mengapresiasi penampilan penjaga gawangnya, Awan Setho Raharjo. Sebab pemain asal Semarang, Jawa Tengah itu mampu bermain bagus dan berani mengambil keputusan.
Padahal menurut pelatih asal Inggris tersebut, Awan Setho usianya masih relatif muda. Sehingga dengan keberanian dan kemampuan yang dimiliki, Simon menyebut Awan Seto sebagai salah satu kiper terbaik di Liga 1.
Dia masih berusia dua puluh tahun, tapi dia sudah berani keluar, pukul bola, tinju bola dan dia mungkin salah satu kiper terbaik di liga sekarang, ungkap Simon, usai pertandingan.
Selain awan Setho, ia juga mengapresiasi penampilan para gelandang yang bisa menahan bola agar tidak masuk ke pertahanan. Dengan hasil yang diraih di Gresik juga jadi bukti bahwa Bhayangkara FC berbahaya.
Jadi kalau menurut saya hasil ini sudah bagus dan tidak ada kejutan lagi dari Bhayangkara dari tim-tim lain. Jadi mereka sudah tahu bahwa Bhayangkara berbahaya, imbuhnya.
Namun ada sedikit catatan yang harus terus diperbaiki dan menjadi pekerjaan rumah bagi Simon. Ia harus terus mengasah penyelesaian akhir karena sedianya dalam laga melawan Persegres, mereka bisa mencetak lebih banyak gol.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming Persib vs Bhayangkara FC di Indosiar dan Vidio, 21 Desember 2025
Bola Indonesia 21 Desember 2025, 16:12
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Minggu 21 Desember 2025
Bola Indonesia 21 Desember 2025, 14:37
-
Tempat Menonton Persib vs Bhayangkara FC: Tayang di Mana BRI Super League?
Bola Indonesia 21 Desember 2025, 14:08
LATEST UPDATE
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



