Soal Juve, RD Akan Hubungi Stefan
Editor Bolanet | 5 Agustus 2014 07:39
Pria asal Swedia ini ditunjuk sebagai pelatih Indonesia Super League (ISL) All-Star, tim yang akan menghadapi Juventus di Stadion Utama Gelora Bung Karno. Dia berharap, Hansson bersedia menurunkan tiga pemain Persebaya hanya setengah babak saja.
Saya sudah bicara dengan panitia. Mungkin saya akan komunikasi dengan Stefan juga, ungkap mantan pelatih Timnas U-23 ini.
Seperti yang diberitakan sebelumnya, Rahmad memang berharap tiga pemain Persebaya tak turun secara penuh dalam pertandingan kontra Si Nyonya Tua. Ketiga pemain itu adalah Ricardo Salampessy, Hasyim Kipuw dan penyerang Emmanuel Kenmogne.
Alasan kebugaran pemain menjadi alat perjuangan Rahmad. Apalagi, Persebaya membutuhkan tenaga ketiga pemain ini dalam pertandingan lanjutan ISL lawan Persiram Raja Ampat, Sabtu (09/8) malam di Stadion Maguwoharjo, Sleman.
Sebetulnya, masa recovery dari tanggal 6 Agustus ke tanggal 9 Agustus, kalau mereka main hanya setengah babak, tidak terlalu berat. Makanya antisipasi saya ke panitia pelaksana akan kebijakan mereka. Tolong mainkan pemain saya maksimal setengah pertandingan, tutup Rahmad. (faw/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Cagliari vs Juventus: Dominan Tanpa Gol, Juve Tumbang 0-1
Liga Italia 18 Januari 2026, 04:52
-
Live Streaming Cagliari vs Juventus - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 17 Januari 2026, 19:45
-
Benarkah Juventus Membutuhkan Federico Chiesa?
Liga Italia 17 Januari 2026, 15:54
-
Update Transfer Federico Chiesa: Benarkah Juventus Mundur Teratur?
Liga Italia 17 Januari 2026, 15:40
-
Juventus Tahan Laju Wacana Memulangkan Federico Chiesa
Liga Italia 17 Januari 2026, 04:53
LATEST UPDATE
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
LATEST EDITORIAL
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19








