Sriwijaya FC Pede Mampu Kalahkan Semen Padang
Editor Bolanet | 10 Juni 2014 11:58
Rasa optimis itu muncul lantaran Laskar Wong Kito memiliki komposisi pemain dan permainan yang tidak kalah dari Semen Padang. Hal tersebut ditegaskan Manajer Sriwijaya FC, Robert Heri.
Semen Padang tidak mengalami banyak perubahan dari putaran pertama lalu. Dari segi permainan, kita juga tidak kalah. Apalagi, tim kami sekarang dalam kondisi bagus dan bisa turun dengan kekuatan terbaik, ujar Heri.
Kali ini, kami memiliki kesempatan untuk menunjukkan kualitas terbaik. Pemain harus memanfaatkan tren positif dengan terus menjaga ritme pertandingan dan tidak terpengaruh dengan psywar yang akan dilakukan oleh tim lawan, tegasnya.
Lancine Kone cs memiliki modal bagus dalam menghadapi laga tersebut usai meraih kemenangan dengan skor 3-1 saat menjamu Persija Jakarta, akhir pekan kemarin. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persija Jakarta 22 Desember 2025
Bola Indonesia 21 Desember 2025, 17:11
-
Bencana Alam Sumatra Tak Pengaruhi Jadwal Pertandingan BRI Super League 2025/26
Bola Indonesia 19 Desember 2025, 20:35
-
BRI Super League: 6 Kemenangan Beruntun Jadi Modal Persija Hadapi Semen Padang
Bola Indonesia 18 Desember 2025, 23:46
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






