Stress di Makassar, Spaso Minggat ke Jakarta
Editor Bolanet | 13 November 2012 19:45
Maklum saja, Spaso ingin bertahan di PSM tapi sampai sekarang belum ada kontrak. Sementara agennya, Nikola Skrelja, memintanya segera hengkang dan berlabuh ke Arema Indonesia IPL.
“Saya tidak senang dengan kondisi ini. Teman-teman saya sudah mendapatkan kontrak baru dari klubnya masing-masing,” kata pemain asal Montenegro tersebut.
“Semua orang sudah tahu kalau saya masih mau tinggal di PSM. Tetapi, setiap hari saya kecewa. Saya datang untuk main bola di Indonesia, jauh dari keluarga. Setiap hari saya di telepon dari agen dan keluarga mendesak untuk tinggalkan PSM. Tapi, saya selalu bilang minggu depan lagi, tapi batal, saya bilang lagi minggu depan, begitu seterusnya,” kata Spaso.
Kondisi ini membuat Spaso stress di Makassar. Ia pun berniat untuk hengkang ke Jakarta. Tapi, bukan untuk pindah klub, tapi untuk menghilangkan kepenatan dengan berkumpul bersama teman-temannya.
“Hari ini saya ke Jakarta, mau kumpul-kumpul dengan teman. Di sini, saya stress,” katanya. (nda/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil BRI Liga 1 Bali United vs Barito Putera: Skor 2-1
Bola Indonesia 27 Agustus 2023, 20:57
-
Karma Yuran Fernandes: Ejek Spaso Dulu, PSM Kebobolan Dua Gol Kemudian
Bola Indonesia 11 Agustus 2023, 17:20
-
Profil Tim dan Daftar Pemain Bali United di BRI Liga 1 2023/2024
Bola Indonesia 29 Juni 2023, 22:30
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










