Tanpa Maarten Paes, Indonesia Masih Punya Cyrus Margono
Serafin Unus Pasi | 2 Juli 2024 20:04
Bola.net - Pengamat dan komentator sepak bola Indonesia, Ronny Pangemanan, buka suara soal peluang Maarten Paes untuk memperkuat Timnas Indonesia pada putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026. Ropan, sapaan karib Ronny Pangemanan, menyebut bahwa Indonesia masih memiliki alternatif penjaga gawang jika nantinya proses alih status Paes gagal selesai tepat waktu.
Alternatif yang dimaksud Ropan adalah Cyrus Margono. Ia adalah kiper yang berkiprah di Yunani bersama Panathinaikos B. Pemain 22 tahun ini sendiri merupakan kelahiran Amerika. Ia telah resmi mengantongi status sebagai Warga Negara Indonesia (WNI) sejak beberapa waktu lalu.
"Sebenarnya, STY (Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, red) masih bisa memanggil Cyrus Margono. Toh, ia sudah resmi menjadi warga negara Indonesia dan tersedia," kata Ropan di kanal youtube Bung Ropan.
"Harus diberi kesempatan, saya pikir buat Cyrus. Namun, semua tergantung kepada STY. Karena dia kan yang bertanggung jawab dengan tim ini," sambungnya.
Indonesia sendiri berada dalam grup 'maut' dalam putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2024. Dalam drawing yang dihelat di Kuala Lumpur Malaysia, Kamis (27/06), Skuad Garuda berada di Grup C.
Selain Indonesia, di grup ini terdapat Tiongkok, Bahrain, Arab Saudi, Australia, dan Jepang. Tim besutan Shin Tae-yong ini akan memulai perjalanan mereka di putaran ketiga ini dengan melakoni laga tandang ke kandang Arab Saudi. Pertandingan ini akan dihelat pada 3 September 2024 mendatang.
Simak artikel selengkapnya di bawah ini.
Soroti Performa Ernando
Jika STY masih tak menghiraukan Cyrus, menurut Ropan, Timnas Indonesia masih memiliki Ernando Ari. Namun, Ropan menyoroti performa Ernando belakangan ini, yang tak terlalu mengkilap.
"Ernando, yang akhir-akhir ini banyak membuat kesalahan, yang membuat pemain-pemain ini ketar-ketir melihat Ernando Ari berdiri di bawah mistar," kata Ropan.
Selain itu, Ropan pun menyoroti soal postur Ernando, yang dianggap kurang ideal untuk mengawal gawang Skuad Garuda.
"Walaupun Ernando banyak melakukan penyelamatan, tapi kita nggak ada penjaga gawang lain," ia menandaskan.
(Bola.net/Dendy Gandakusumah)
Baca Juga:
- Jelang Berlaga di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026, Timnas Indonesia Perlu Tambahan Penyerang
- Profil 5 Pemain Keturunan di Skuad Sementara Indonesia U-19 Racikan Indra Sjafri: Dari Sudan hingga Guinea
- Timnas Indonesia U-16 Dilecehkan Selebrasi Gol Pemain Australia, Erick Thohir: Lawan, Fight, Tim Senior Juga!
- Dairenzio Brank, Satu Lagi Alternatif Jawaban Masalah Lini Depan Timnas Indonesia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Seriusan? Real Madrid Ingin Boyong Pemain Manchester United Ini di Musim Panas Nanti
Liga Inggris 30 Januari 2026, 12:05
-
Manchester United Puasa Dulu di Bursa Transfer Januari 2026?
Liga Inggris 30 Januari 2026, 11:50
-
Dua Target Lepas, Juventus Kejar Striker Manchester United Ini
Liga Inggris 30 Januari 2026, 11:41
-
MU Berburu Pengganti Casemiro, Bakal Impor Gelandang dari Jerman?
Liga Inggris 30 Januari 2026, 11:26
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 30 Januari 2026, 11:21
-
Pedro Acosta Dirumorkan Sudah Tanda Tangan Kontrak 2 Tahun dengan Ducati Lenovo Team
Otomotif 30 Januari 2026, 11:19
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 30 Januari 2026, 11:15
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 30 Januari 2026, 11:09
-
Raheem Sterling Negosiasi dengan 7 Klub Liga Champions Setelah Berpisah dari Chelsea
Liga Inggris 30 Januari 2026, 10:42
-
MU Segera Lepas Gelandang Ini Sebelum Bursa Transfer Januari Ditutup
Liga Inggris 30 Januari 2026, 10:31
-
2 Alasan Ini Buat Manchester United Tidak Kejar Cole Palmer dari Chelsea
Liga Inggris 30 Januari 2026, 10:22
-
Ketika Jose Mourinho Ejek Bek Real Madrid di Lorong Ruang Ganti
Liga Champions 30 Januari 2026, 09:47
LATEST EDITORIAL
-
7 Klub yang Paling Berpeluang Merekrut Raheem Sterling Usai Berpisah dengan Chelsea
Editorial 30 Januari 2026, 13:06
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30







