Terkendala Kebugaran, Performa Juan Pablo Pino Tak Maksimal
Ari Prayoga | 25 Mei 2018 07:27
Bola.net - - Gelandang serang Barito Putera, Juan Pablo Pino belum bisa menunjukkan performa terbaiknya ketika diberi kesempatan menghadapi Persela Lamongan, Kamis (24/5) malam. Kondisi fisik yang belum prima dinilai sebagai salah satu pemicunya.
Pino mendapat kesempatan bermain setelah masuk menggantikan Paulo Oktafinus Sitanggang pada menit 76. Kesempatan itu merupakan ketiga kalinya yang ia dapatkan setelah menjadi bagian dari Laskar Antasari di awal musim.
Seandainya kondisi fisik Pino itu prima sudah pasti dia main dari awal itu sudah pasti. Saya tahu kondisi Pino seperti apa, ungkap Jacksen usai pertandingan.
Dikatakan Jacksen, dimasukkannya Pino sebenarnya untuk menambah intensitas serangan Barito Putera setelah Paulo Sitanggang tampil kurang memuaskan. Hanya saja Pino juga tampil di bawah performa karena kondisi fisik yang belum bagus.
Tadi sebenarnya Paulo kita ganti karena kita mau memanfaatkan satu kesempatan shooting, kesempatan passing, dia punya intelegensi yang sangat luar biasa tinggi. Tapi saya tahu stamina dia tidak bagus, imbuhnya.
Makanya saya bilang pertandingan sangat buruk karena perubahan yang kita lakukan saja belum mampu membuat perubahan, pungkasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persija dan Playmaker Brasil Sepakat Berpisah, Segera Bergabung dengan Arema FC
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 08:47
-
Persib Bandung Dekati Layvin Kurzawa, Eks Bek PSG Siap Ramaikan BRI Super League
Bola Indonesia 18 Januari 2026, 21:39
-
Kabar Duka, Asisten Pelatih Arema FC Kuncoro Tutup Usia
Bola Indonesia 18 Januari 2026, 18:32
-
BRI Super League 2025/2026: Arema FC dan Ian Puleio Resmi Berpisah
Bola Indonesia 16 Januari 2026, 21:44
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06













