Trik Arema Cronus Hadapi Angkernya Kandang Semen Padang
Editor Bolanet | 26 Oktober 2016 19:47
Nasib Semen Padang, jika dihitung, sangat bagus. Mereka kerap menerima tim yang sudah melawat ke Papua, ujar General Manager Arema Cronus, Ruddy Widodo.
Karenanya, kita siasati dengan langsung ke Padang usai lawan Persipura. Kita juga cari penerbangan yang transitnya sedikit. Kita harap ini bisa bantu recovery, sambungnya.
Menurut Ruddy, ia optimistis pada lawatan ini timnya bisa meraih hasil positif di Padang. Pasalnya, meski Semen Padang jago di kandang, rekor Arema di sana juga bagus. InsyaAllah kita bisa melanjutkan catatan positif ini, tuturnya.
Arema Cronus sendiri bakal melakoni laga pekan ke-26 ISC A 2016 kontra Semen Padang. Pertandingan ini akan dihelat di Stadion Gelora Haji Agus Salim Padang, Jumat (28/10) mendatang.
Jelang laga kontra Semen Padang ini, Ruddy juga mewanti-wanti pemainnya agar segera bangkit dari kekalahan mereka di kandang Persipura. Pasalnya, faktor mental adalah kunci dalam tiap pertandingan, termasuk lawan Semen Padang.
Saya berharap mental pemain kembali , tandasnya. [initial] (den/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persija Jakarta 22 Desember 2025
Bola Indonesia 21 Desember 2025, 17:11
-
Bencana Alam Sumatra Tak Pengaruhi Jadwal Pertandingan BRI Super League 2025/26
Bola Indonesia 19 Desember 2025, 20:35
-
BRI Super League: 6 Kemenangan Beruntun Jadi Modal Persija Hadapi Semen Padang
Bola Indonesia 18 Desember 2025, 23:46
LATEST UPDATE
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
LATEST EDITORIAL
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19









