Tujuh Pemain Absen, Persebaya Santai
Editor Bolanet | 9 September 2014 17:14
Sebanyak tujuh pemain dipastikan absen dalam sesi berlatih, Rabu besok sore. Lima dari tujuh pemain itu harus bergabung ke Jakarta untuk membela Timnas U-23. Kelima pemain itu adalah, Fandi Eko Utomo, Novri Setiawan, Alfin Tuasalamony, Manahati Lestusen, dan Dedi Kusnandar.
Sedangkan dua pemain lainnya masih dalam proses penyembuhan cedera. Kedua pemain itu adalah Abdul Rahman Lestaluhu dan Ricardo Salampessy. Abdul Rahman sudah dibekap cedera sejak April lalu. Sedangkan Salampessy bermasalah dengan lututnya usai benturan dengan Herman Dzumafo, striker Mitra Kukar.
Menindak lanjuti hal tersebut, manajemen Persebaya terkesan santai. Mereka percaya sepenuhnya akan kemampuan manager-coach Rahmad Darmawan dalam mengatasi hal itu.
Kami sudah terbiasa dengan kondisi pemain yang minim. Saya yakin,Pak RD bisa menjalankan programnya. Hal ini tidak mempengaruhi persiapan menuju delapan besar, papar Amran Said Ali, asisten manajer Persebaya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 3 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 09:56
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs Persebaya Surabaya 3 Januari 2026
Bola Indonesia 2 Januari 2026, 15:27
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Persijap 28 Desember 2025
Bola Indonesia 27 Desember 2025, 18:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










