Ultras Tuntut Persegres Pecat Gurning
Editor Bolanet | 9 Mei 2012 06:00
Usai pertandingan mereka berkumpul di depan pintu keluar Stadion Petrokimia. Turunkan Gurning sekarang juga. Revolusi GUFC! teriak mereka.
Aksi Ultras tersebut membuat manajer Persegres, Thoriq Majidannor keluar menemui mereka. Akan tetapi jawaban manajer muda ini tak seperti yang diharapkan oleh Ultras.
Saya mohon maaf atas hasil ini. Tapi saya mohon teman-teman bersedia bersabar. Kita tunggu satu kali pertandingan lagi, kalau gagal menang, baru kita ganti, terang Thoriq.
Hasil seri ini memang yang pertama bagi Gurning selama 7 kali menangani Laskar Jaka Samudra. Tapi empat laga sebelumnya Persegres harus menelan kekalahan dan hanya dua kali mengemas kemenangan saja atas Persija Jakarta dan Raja Ampat. Laga kandang berikutnya melawan PSAP Sigli pada 16 Mei nanti akan menjadi laga penentuan nasib mantan pelatih Arema Indonesia ini. (fjr/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Soal Penghentian Liga 2, Gresik United Klaim Ada Kesepakatan Klub
Bola Indonesia 5 Maret 2023, 23:28 -
Liga 2 Dihentikan, Deltras FC Legawa, Gresik United Kecewa
Bola Indonesia 13 Januari 2023, 20:57 -
Persebaya Ditahan Persegres, Aji Santoso Sebut Ada Penurunan Kondisi Pemain
Bola Indonesia 28 Oktober 2022, 22:16 -
Highlights Liga 2: Gresik United Bungkam PSIM Yogyakarta dengan skor 2-0
Open Play 1 Oktober 2022, 18:07 -
Hasil Liga 2: Gresik United Akhiri 'Bulan Madu' PSIM dengan Erwan Hendarwanto
Bola Indonesia 1 Oktober 2022, 17:12
LATEST UPDATE
-
Prediksi KRC Genk vs Real Betis 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:27 -
Sejarah Baru: Arsenal Raih 100 Kemenangan di Liga Champions
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:16 -
Arsenal Resmi Jadi 'Raja Bola Mati' di Eropa
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 21:08 -
Real Madrid vs Juventus: Duel Panas Dua Bintang Turki, Arda Guler dan Kenan Yildiz
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:01 -
Prediksi Go Ahead Eagles vs Aston Villa 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:59 -
Prediksi FCSB vs Bologna 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:17 -
Prediksi Freiburg vs FC Utrecht 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:35 -
Prediksi Lille vs PAOK 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:28 -
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04