Viking Pernah Rasakan Beratnya Sanksi Yang Diterima The Jakmania
Editor Bolanet | 28 Juni 2016 21:43
Bobotoh tidak diperbolehkan memberikan dukungan langsung kepada Maung Bandung pada laga tandang selama 12 bulan akibat perselisihan dengan pendukung Persija Jakarta, 28 Agustus 2013.
Selain itu, Bobotoh mendapat tambahan hukuman enam bulan karena dianggap melanggar sanksi saat nekad datang ke Stadion Petrokimia Gresik, Minggu, 20 April 2014. Saat itu pertandingan antara Persegres Gresik United kontra Persib.
Masalah The Jakmania tidak boleh memakai atribut kami juga dulu pernah tidak pakai atribut dan itu berat. Karena atribut adalah identitas kami dan kebanggaan kami, ujar Heru saat dihubungi Bola.net, Selasa (28/6).
Sanksi buat The Jakmania tentu sangat prihatin. Mungkin mereka melakukan itu karena kecintaan kepada Persija. Kita lihat positifnya saja dari kejadian yang sudah terjadi, itu semua karena cinta, tambahnya.
Sanksi Menpora tersebut merupakan buntut kerusuhan yang terjadi antara The Jakmania dengan pihak kepolisian pada laga Persija kontra Sriwijaya FC di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Jumat (24/6) malam.
Namun sanksi tersebut merupakan rekomendasi dari Menpora yang menjadi standar minimal sanksi kepada The Jakmania. Nantinya, sanksi tergantung hasil sidang Komisi Disiplin ISC yang akan diumumkam oleh PT GTS selaku operator ISC. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Momen Haru: The Jakmania Nyanyikan Lagu Ulang Tahun Bersama Pemain Persija Jakarta
Open Play 2 Desember 2024, 12:11
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











