2 Pertemuan MU dengan Wolves Musim Lalu: Selalu Menang, Selalu Tak Kebobolan
Gia Yuda Pradana | 14 Agustus 2023 10:41
Bola.net - Manchester United akan menjamu Wolverhampton pada pekan ke-1 Premier League 2023/2024. Laga MU vs Wolves di Old Trafford ini akan kick-off Selasa, 15 Agustus 2023, jam 02:00 WIB.
Main kandang, MU jelas difavoritkan menang. Terlebih lagi, melihat pertemuan sebelumnya, MU juga punya kemungkinan untuk menang tanpa kebobolan.
Di Premier League musim lalu, MU mengalahkan Wolves kandang dan tandang. Dalam dua laga kontra Wolves itu, MU selalu menang dan selalu clean sheet.
MU menang 1-0 di kandang Wolves berkat gol tunggal Marcus Rashford. Setelah itu, MU menundukkan Wolves 2-0 di Old Trafford lewat gol-gol Anthony Martial dan Alejandro Garnacho.
Premier League 2022/2023 Pekan 18: Wolves 0-1 MU
Gol:
76' 0-1 Marcus Rashford
Premier League 2022/2023 Pekan 36: MU 2-0 Wolves
Gol;
32' 1-0 Anthony Martial
94' 2-0 Alejandro Garnacho
Hasil dan Jadwal Premier League 2023/2024 Pekan 1

Sabtu, 12 Agustus 2023
02:00 WIB Burnley 0-3 Manchester City
18:30 WIB Arsenal 2-1 Nottingham Forest
21:00 WIB Bournemouth 1-1 West Ham
21:00 WIB Brighton 4-1 Luton
21:00 WIB Everton 0-1 Fulham
21:00 WIB Sheffield United 0-1 Crystal Palace
23:30 WIB Newcastle 5-1 Aston Villa
Minggu, 13 Agustus 2023
20:00 WIB Brentford 2-2 Tottenham
22:30 WIB Chelsea 1-1 Liverpool
Selasa, 15 Agustus 2023
02:00 WIB Manchester United vs Wolverhampton
Klasemen Premier League
Jangan lupa Bolaneters, ikuti terus update berita Manchester United terbaru dan seputar sepak bola top Eropa, termasuk hasil dan klasemen terbaru Liga Inggris hari ini di Bola.net. Kalian juga bisa lho memantau jadwal lengkap Premier League dan jadwal lengkap Manchester United di situs kebanggaan kalian ini. Jangan kelewatan ya.
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Prediksi Manchester United vs Wolverhampton 15 Agustus 2023
- Head to Head dan Statistik: Manchester United vs Wolverhampton
- Debut Kai Havertz Bersama Arsenal di Premier League: 0 Gol, 0 Assist, Rating 6
- Sandro Tonali: 6 Menit Debut Premier League, Langsung Cetak Gol untuk Newcastle United
- Jude Bellingham: Laga Pertama, Gol Pertama, dan Kemenangan Pertama sang Pemain Mahal
- Debut Axel Disasi di Premier League Bersama Chelsea: Bobol Gawang Liverpool, Cetak Rekor
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
LATEST UPDATE
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






