Abou Diaby Mengaku Siap Jadi Gelandang Bertahan
Editor Bolanet | 2 Oktober 2014 17:21
Arsenal sendiri sebelumnya telah mendapatkan banyak kritik karena tak mendatangkan pemain dengan posisi gelandang bertahan di bursa transfer. Dan Diaby mengungkapkan dirinya siap mengisi pos gelandang bertahan bila Arsene Wenger memang menginginkannya.
Pelatih dan saya telah berbicara tentang hal itu (menjadi gelandang bertahan) dan itu bisa menjadi pilihan. Pelatih bilang bahwa dia melihat saya bisa bermain di posisi itu dan saya punya kemampuan melakukannya, ujarnya.
Saya belum pernah bermain di posisi itu sebelumnya. Jadi itu adalah sesuatu yang baru bagi saya, tapi saya pikir itu bisa menjadi pilihan untuk tim dan bagi saya sendiri untuk menambahkan sesuatu ke dalam permainan saya, tandasnya
Gelandang asal Prancis tersebut melakoni debut di laga kompetitif setelah 18 bulan menepi akibat cedera saat tampil di Piala Liga pekan lalu.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

LATEST UPDATE
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






