Ada Apa? Sikap Sanchez Bikin Para Pemain Arsenal Sebal
Rero Rivaldi | 21 Desember 2017 10:40
Bola.net - - Alexis Sanchez dikabarkan membuat ruang ganti terbelah dengan sikapnya yang menyebalkan, seiring upayanya meninggalkan klub di bursa musim dingin.
Pemain Chile hampir angkat kaki dari Emirates untuk menuju Manchester City di musim panas, namun kesepakatan bernilai 55 juta pounds itu batal dilangsungkan.
Bos Arsenal, Arsene Wenger, mengaku tidak ingin melepas Sanchez di Januari, meski terancam bakal kehilangan sang bintang ke rival domestik secara gratis di akhir musim nanti.
Menurut laporan yang diturunkan The Sun, pemain 29 tahun kini menjadi sosok yang tidak disukai oleh beberapa pemain Arsenal.
Sebuah sumber mengatakan: Ada tensi yang terus berkembang antara beberapa pemain dan Sanchez. Mereka sebal melihat sikapnya di klub.
Hal tersebut terjadi di sesi latihan dan di ruang ganti. Hal ini sudah berjalan cukup lama. Dia jelas menunjukkan ingin pergi dari klub dan pemain yang lain merasa dia lebih banyak melakukan hal-hal negatif ketimbang positif.
Sanchez sendiri baru membuat lima gol dari 17 penampilannya musim ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Utus 'Agen Rahasia' untuk Boyong Carlos Baleba ke Old Trafford
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:36
-
Bukan Gelandang, MU Bakal Beli Striker Baru di Januari 2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:21
-
Riccardo Calafiori: Bek Unik yang Mengubah Cara Bermain Arsenal di Era Mikel Arteta
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:17
-
Mohamed Salah di Persimpangan: Apakah Ia Masih Layak di Skuad Inti Liverpool?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:11
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:46
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:44
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 24 Oktober 2025, 16:39
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 16:37
-
Jadwal dan Nonton Liga Inggris 2025/26 Pekan ke-9: Tayang di Vidio
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:32
-
Prediksi Arsenal vs Crystal Palace 26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:14
-
Nonton BRI Super League 2025/26: Arema FC vs Borneo FC Tayang Eksklusif di Vidio
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:13
-
Gilardino Paham Kuatnya AC Milan, Tapi Pisa Datang Bukan untuk Menyerah
Liga Italia 24 Oktober 2025, 16:01
-
Hasil Latihan MotoGP Malaysia 2025: Pedro Acosta Tercepat, Ungguli Johann Zarco
Otomotif 24 Oktober 2025, 15:42
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56








