Afobe: Saya Akan Bantu Wilshere Kembali Ke Bentuk Terbaiknya
Editor Bolanet | 3 September 2016 23:50
Wilshere sendiri memutuskan pindah ke Bournemouth jelang ditutupnya bursa transfer musim panas kemarin. Ia dipinjamkan selama satu tahun penuh ke Dean Court untuk mengembalikan kondisi fisik serta permainannya bersama The Cherries usai mengalami cedera yang cukup berkepanjangan.
Afobe yang merupakan sahabat baik Wilshere bertekad akan membantu gelandang 24 tahun itu menemukan permainan terbaiknya di Bournemouth. Pindah ke Bournemouth merupakan keputusan yang benar bagi karirnya beber Afobe kepada The Sun.
Dia [Wilshere] adalah sahabat saya dan saya tahu betul betapa ia bekerja keras untuk menemukan permainan terbaiknya. Kami saling membantu satu sama lain selama di klub ini. Contohnya setelah sesi latihan hari ini kami pergi ke gym bersama-sama dan kami saling memotivasi satu sama lain
Jack adalah Pemain top Inggris dan ia hampir berada kondisi yang diinginkan orang-orang daripadanya. Dia akan belajar banyak selama berada di sini karena dia tahu bahwa di usianya yang masih 24 tahun, ia belum habis tutup Striker 23 tahun tersebut.[initial]
Baca Juga:
- Merson: Wilshere Pasti Sudah Tak Masuk Rencana Wenger
- Scholes Pertanyakan Kondisi dan Ambisi Wilshere
- Pinjamkan Wilshere, Wenger Bikin Merson Gagal Paham
- Jack Wilshere Belum Tentu Jadi Pemain Penting di Bournemouth
- Tinggalkan Arsenal, Wilshere Akui Hubungi Afobe
- Jenas Sanjung Keberanian Wilshere ke Bournemouth
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04 -
Apakah Arne Slot Akan Dipecat Liverpool?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 21:25 -
Arsenal vs Atletico Madrid: Bagaimana Rekor The Gunners Melawan Tim Asal Spanyol?
Liga Champions 21 Oktober 2025, 16:19
LATEST UPDATE
-
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
Liga Italia 22 Oktober 2025, 14:01 -
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
Liga Italia 22 Oktober 2025, 13:24 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49 -
Arsenal Melaju Sempurna di Liga Champions: 3 Laga, 9 Poin, 8 Gol, dan 0 Kebobolan
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:04 -
Catat Jadwal Europa Conference League 2025/26: Pekan Ke-2 Eksklusif di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 10:58 -
Jakarta jadi Kota Terbahagia ke-18 di Dunia, Begini Respons Pramono Anung
News 22 Oktober 2025, 10:58
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04