Agar Menang Lawan Everton, Van Gaal Akui Harus Buang Depay
Editor Bolanet | 19 Oktober 2015 23:15
Dalam menyusun pemain lawan pasukan Roberto Martinez, Van Gaal mengakui didasarkan pada hasil Timnas Belanda. Depay merupakan salah satu pemain yang diturunkan ketika Belanda kalah dari Republik Ceko 2-3 sehingga membuat Belanda gagal melaju ke Euro 2016.
Pemilihan pemain tergantung game plan, tergantung kualitas tim yang akan dihadapi, pemain yang ingin saya pasang, dan juga berdasarkan kekalahan Belanda, demikian jawaban Louis van Gaal ketika ditanya soal alasan tak menurunkan Memphis saat hadapi Everton.
Pemain 21 tahun yang dibeli dari PSV Eindhoven dengan harga 25 juta pounds ini memang belum bisa menunjukkan sinarnya bersama MU. Depay baru menyumbangkan satu gol di Premier League dari 8 penampilan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06













