Agen Pastikan Lukaku Tak Akan Gabung Chelsea
Asad Arifin | 27 Februari 2017 21:02
Bola.net - - Ambisi Chelsea untuk bisa memboyong Romelu Lukaku untuk kedua kalinya hampir dipastikan kandas. Sang penyerang dikonfirmasi oleh agennya segera memperpanjang kontraknya bersama dengan Everton dengan durasi yang panjang.
Lukaku sempat bergabung dengan Chelsea pada tahun 2012 yang lalu. Namun, penyerang asal Belgia gagal menembus skuat utama. Sebelum pindah secara permanen ke Eevrton pada musim 2014/15, Lukaku sempat menjalani peminjaman di West Brom dan Everton.
Ya [Lukaku akan memperpanjang kontraknya di Eeverton]. 99,999 persen [kemungkinannya], ujar agen Lukaku, Mino Raiola kepada ESPN.
Menurut Raiola, kontrak yang akan segera diteken ini sekaligus menjadi bukti komitmen yang dimiliki oleh Lukaku untuk Everton. Ia menolak banyak tawaran dari klub besar lain demi bertahan bersama dengan The Toffes.
Kami akan mendatangkan kontrak lagi, sehingga niatnya sudah jelas akan bertahan.
Jika semua orang merasa ini saat terbaik untuk pindah, maka ia akan segera melakukannya saat ini juga. Tapi, untuk saat ini, ia lebih memilih untuk menandatangani kontrak bersama dengan Everton, tandas Raiola.
Lukaku sebenarnya bukan hanya menjadi bidikan Chelsea saja. Sejumlah klub papan atas juga siap mengajukan tawaran untuk bomber yang baru berusia 23 tahun ini. Beberapa di antaranya adalah Real Madrid dan Manchester United.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









