Agen Pogba Jatuhkan Ultimatum pada MU
Editor Bolanet | 15 Juli 2016 07:30
Marca menyebut bahwa agen pemain ternama itu ingin pelabuhan berikut bagi kliennya ditentukan lebih cepat.
Meski gagal tampil bagus di Euro 2016, Manchester United masih amat bernafsu untuk mendapatkan pemain Prancis. Dan laporan dari Spanyol mengatakan bahwa Real Madrid juga masih tertarik untuk memboyong bintang .
Mantan agen pemain, Vincent Rodriguez, belum lama ini mengklaim bahwa Pogba akan pindah ke United pada akhir pekan ini, dengan nilai kesepakatan total mencapai 121 juta poundsterling.
Ia menulis di Twitter: Kesepakatan Paul Pogba ke Manchester United akan selesai pada Jumat pagi, kedua klub akhirnya melakukan negosiasi. 145 juta euro adalah jumlah total dari nilai transfer sang pemain.
Untuk lebih jelasnya, 145 juta euro euro tersebut adalah nilai transfer Pogba, plus bonus, biaya untuk agen, dan juga nilai transfer lainnya.
Manchester United juga akan membayarnya dengan cara mengangsur. [initial]
Baca Juga:
- Payet: Saya 100 Persen di West Ham
- Oscar: Latihan Pertama Conte Sangat Taktis
- MU Tanyakan Klausul Sanches
- Guardiola Tak Berniat Lepas Zabaleta
- Scout Arsenal: Sejak di Madrid, Higuain Sudah Diincar Wenger
- 80 Juta Pounds, Chelsea Segera Bungkus Kante dan Koulibaly
- Aldridge: Ibrahimovic Akan Bagus untuk Pemain Muda MU
(mar/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










