Aguero Kembali, Iheanacho Pasrah
Rero Rivaldi | 28 Desember 2016 11:50
Bola.net - - Kelechi Iheanacho mengaku pasrah jika ia nantinya tidak akan bermain lagi di tim utama, menyusul kembalinya Sergio Aguero dari sanksi empat laga FA.
Iheanacho mencetak satu gol ketika Manchester City menang 3-0 atas Hull City di pertandingan Boxing Day yang berlangsung di KCOM Stadium kemarin.
Namun pemain berusia 20 tahun sadar bahwa dengan kembalinya Aguero, maka ia mungkin tidak akan lagi mendapatkan kesempatan bermain sebagai starter dari Josep Guardiola.
Kami bahagia menyambut Sergio kembali ke tim, namun saya membutuhkan kesabaran untuk mendapatkan kesempatan, tutur Iheanacho pada Daily Star.
Siapapun yang akan dipilih oleh manajer untuk bermain, itu keputusannya. Namun para penyerang kami bisa bermain di banyak posisi berbeda, jadi ia punya banyak opsi.
Akan selalu ada banyak kompetisi di klub besar seperti Manchester City, jadi saya harus terus bekerja keras, terus sabar, dan berharap untuk yang terbaik.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








