Alderweireld: Saya Bahagia di Inggris
Editor Bolanet | 15 Juni 2015 08:35
Pemain Timnas Belgia itu dipinjamkan ke Southampton dan tampil dengan performa menawan di sepanjang musim lalu. Bersama The Saints, dirinya sukses finish di peringkat ke-7 klasemen akhir.
Seperti dilansir Mirror, pemain 26 tahun tersebut mengatakan bahwa dirinnya senang dan memiliki musim yang hebat bersama Southampton. Hanya satu hal yang bisa saya katakan bahwa saya bahagia di Inggris. Saya memiliki musim yang fantastis bersama Southampton dan saya telah berbicara dengan pihak Atletico, ujar Toby.
Saya tidak memiliki jawaban saat ini, tapi saya sangat berharap Atletico akan mengatakan kepada saya apa yang sedang terjadi dengan cepat. Itu akan menjadi hal yang bagus jika saya kembali ke Inggris.
Kabar terbaru melaporkan bahwa pemain yang berposisi sebagai bek sayap itu tengah diincar oleh dua klub besar Premier League, Chelsea dan Manchester City.[initial]
(mir/yp)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












